Kelurahan LPDP Universitas Negeri Yogyakarta merupakan ekstensi dari LPDP Indonesia, di sini teman-teman yang dintayakan sebagai calon penerima, penerima, dan alumni beasiswa LPDP dari UNY berkumpul.
Teman-teman udah dapat LOA dari UNY dan bingung langkah selanjutnya apa? Atau baru dinyatakan sebagai calon penerima LPDP?
Temukan tautan-tautan bermanfaat sebagai acuan teman-teman ketika menjadi awardee, mulai dari tracer dan format-format pengajuan.
Temukan tautan-tautan bermanfaat sebagai acuan teman-teman ketika menjadi awardee, mulai dari tracer dan format-format pengajuan.
Pelajari lebih lanjut
Transparansi adalah komitmen kami yang akan selalu jadi dasar dari LPDP UNY. Berikut adalah laporan keuangan kami!
Klik di sini untuk mulai chat dengan Arunika!
Matahari yang terbit membawa harapan, api yang menyala memancarkan semangat, dan bunga yang mekar melambangkan pertumbuhan. Bersama, kami menghadirkan Arunika Karsa untuk dunia yang lebih baik.
Mari kita bersiap untuk membawa Kelurahan LPDP UNY menuju pencapaian-pencapaian luar biasa. Bersama, kita bisa!
—– Daniel Jesayanto Jaya, Lurah LPDP UNY 11.0
Kegiatan-Kegiatan Seru Kami
Setiap kegiatan kami adalah untuk meberdayakan awardee secara khusu dan masyarakat luas secara umum.
Nama Kegiatan | Deskripsi | Tanggal |
---|
Cerita dari Awardee
Temukan tautan-tautan bermanfaat sebagai acuan teman-teman ketika menjadi awardee, mulai dari tracer dan format-format pengajuan.
Bersama LPDP UNY, semuanya pasti BISA!
Contact:
Email: kelurahan@lpdpuny.id
Whatsapp: 089523126891
Alamat
Jl. Colombo No.1, Karang Malang, Caturtunggal Kec. Depok, Kabupaten Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta, 55281
© 2025 LPDP UNY made with ♥️ by Galang Tirta Yudha